Zubizarreta: Messi Nyaman dan Terlindungi di Barca

Editor Bolanet | 8 Desember 2014 13:06
Zubizarreta: Messi Nyaman dan Terlindungi di Barca
Lionel Messi. (c) AFP
- Direktur Olahraga , Andoni Zubizarreta, menyebut timnya memberikan tempat yang nyaman bagi sang bintang, Lionel Messi.

Messi sebelumnya dikabarkan bahwa bintang Blaugrana itu tengah merasa tak nyaman di klub dan mengincar peluang untuk pindah ke klub lain, sebelum karir profesionalnya berakhir.

Ia nyaman berada di sini. Ia amat bahagia bermain dengan rekan setimnya yang lain dan merasa dilindungi, ungkap Zubizarreta pada reporter.

Messi mencetak tiga gol kala timnya menang 5-1 atas di La Liga semalam. [initial]

 (tfa/rer)