Zidane: Tahun yang Penting untuk Bale
Editor Bolanet | 22 Agustus 2016 10:23
Pemain Wales, yang menghantar negaranya menembus semifinal Euro 2016 di musim panas, ikut bermain dan mencetak dua gol kala timnya menang 3-0 atas Real Sociedad di pekan perdana La Liga semalam.
Dan Zidane mengakui Bale masih belum terlalu fit usai bermain di turnamen antarnegara Eropa di Prancis.
Saya bahagia dengan Bale. Ia masih harus mengejar kondisi fisiknya, namun hal tersebut tidak terlihat hari ini. Kami memulai dengan cara terbaik, mencetak gol dengan cepat, yang membuat semua mudah untuk kami. Tempat ini amat sulit dan jika anda tidak memanfaatkan peluang, semuanya akan kian rumit, tutur Bale pada laman resmi klub.
Kami mencetak tiga gol tanpa kemasukan. Saya tidak ingin bicara spesifik mengenai satu pemain, namun ketika Gareth mencetak dua gol. Ini tahun yang penting untuknya dan ia menunjukkannya.
Satu gol kemenangan Madrid lainnya dibuat oleh Marco Asensio. [initial]
(rma/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Target Utama Madrid Adalah Juara La Liga
Liga Spanyol 21 Agustus 2016, 17:11 -
Zidane Tak Tahu Kapan Ronaldo dan Benzema Akan Kembali
Liga Spanyol 21 Agustus 2016, 14:40 -
Hadapi Sociedad, Bale Jadi Andalan Madrid
Liga Spanyol 21 Agustus 2016, 12:04 -
Zidane Pastikan Tak Ada Tempat Bagi Pemain Baru di Madrid
Liga Spanyol 21 Agustus 2016, 10:05 -
Capello: Madrid Favorit di La Liga dan Liga Champions
Liga Spanyol 21 Agustus 2016, 06:30
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39