Zidane: Real Madrid Harusnya Tampil Lebih Bagus
Editor Bolanet | 28 Agustus 2016 10:42
Kemenangan ini diakui oleh Zinedine Zidane sebagai kemenangan yang sulit. Celta Vigo memberikan perlawanan yang sengit. Sementara Madrid juga tidak memainkan penampilan terbaik yang bisa dilakukan.
Real Madrid bisa melakukan yang lebih baik. Tapi saya ingin kita percaya bahwa hal seperti inilah yang penting dan kami cukup senang dengan mendapatkan tiga poin ini, ungkap Zidane usai pertandingan.
Tidak ada pertandingan yang mudah, Celta Vigo punya penyerang yang bagus dan kami menampilkan perjuangan yang sengit. Jadi saya senang dengan respon para pemain, tandasnya.
Meski mengaku tidak cukup puas dengan penampilan Luka Modric dan kolega, pelatih asal Prancis ini tetap memberikan apresiasi pada anak asuhnya dengan awal mulus yang sudah dijalani oleh El Real.
Memang benar bahwa kami tidak memainkan pertandingan terbaik seperti yang kami ingin. Meski bagaimanapun saya tetap senang dengan awal musim ini dua kemenangan di La Liga dan satu di Piala Super Eropa, tutup Zidane. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Saya Akan Kembali Tepat Waktu
Liga Spanyol 27 Agustus 2016, 23:40 -
Balague: Zidane Ingin Jual James Rodriguez
Liga Spanyol 27 Agustus 2016, 22:50 -
'Pemain Terbaik Eropa Bukan Ronaldo, tapi Griezmann'
Liga Spanyol 27 Agustus 2016, 01:28 -
Zidane: James Rodriguez Bisa Jadi Masalah di Real Madrid
Liga Spanyol 26 Agustus 2016, 23:50 -
Zidane Nantikan Gol Dari Alvaro Morata
Liga Spanyol 26 Agustus 2016, 21:23
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39