Zidane: Morata dan Benzema Baik-baik Saja
Afdholud Dzikry | 26 Januari 2017 15:46
Bola.net - - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane kembali menegaskan bahwa tak ada masalah antara Karim Benzema dan juga Alvaro Morata usai kekalahan dari Celta Vigo.
Seperti diketahui, Madrid mengalami kekalahan 1-2 pada leg pertama yang digelar di Santiago Bernabeu. Pada leg kedua, Madrid gagal membalik kedudukan dan hanya bisa bermain imbang 2-2.
Dengan hasil tersebut, Los Blancos pun harus tersingkir dari Copa del Rey karena mereka kalah agregat 3-4.
Mereka berdua baik-baik saja. Saya hanya fokus pada tim dan itulah apa yang harus kami lakukan saat ini. Tak ada yang senang untuk kalah, ujarnya.
Kami akan terus melangkah dan bila kami bermain seperti ini, dengan karakter dan semangat, kami akan berada di sana dan berjuang hingga akhir di dua kompetisi tersisa, sambungnya.
Saya tak berpikir organisasi kami buruk. Ini benar bahwa kami tak mencetak gol lewat open play. Kedua gol lewat bola mati. Secara taktik kami telah bermain brilian dan menempatkan lawan dalam tekanan. Kami memiliki pendekatan yang tepat sepanjang permainan, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Khusus Timur Tengah, Real Madrid Hapus Salib di Logonya
Liga Spanyol 25 Januari 2017, 21:51 -
Chelsea Bersedia Tukar Courtois dengan Morata?
Liga Inggris 25 Januari 2017, 20:55 -
Madrid Dalam Hukuman, Man City Siap Tebus Harga Aubameyang
Liga Inggris 25 Januari 2017, 19:54 -
Ronaldo Dapat Gelar Pemain Terbaik dari Tiongkok
Liga Spanyol 25 Januari 2017, 19:31 -
Bocah 18 Tahun Jadi Solusi Krisis Bek Real Madrid
Liga Spanyol 25 Januari 2017, 18:58
LATEST UPDATE
-
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47 -
Bertahan di Barcelona, Negosiasi Kontrak Frenkie de Jong Dimulai
Liga Spanyol 26 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming WorldSBK 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Favoritmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10