Zidane Minati Servis Riyad Mahrez
Rero Rivaldi | 12 Juni 2017 15:30
Bola.net - - Real Madrid dikabarkan bergabung dalam persaingan untuk mendapatkan winger Leicester City, Riyad Mahrez.
Agen Mahrez konon sudah mengadakan pembicaraan dengan Barcelona, dan mengatakan pada tim Catalan bahwa kliennya juga sudah mendapatkan penawaran dari Arsenal dan Chelsea.
Namun demikian, laporan yang diturunkan Diario Gol mengatakan bahwa Madrid kini juga terlibat kontak dengan agen Mahrez. Hal ini tak terlepas dari keinginan manajer Zinedine Zidane untuk mendatangkan sang winger.
Zidane dikabarkan merupakan fans berat pemain asal Aljazair, dan tim juara Eropa konon sudah menanyakan soal status pemain terbaik PFA 15/16 tersebut pada The Foxes.
Namun demikian, prioritas utama Mahrez adalah Barcelona, meski mereka sudah mengatakan pada agen sang pemain untuk menunggu, sembari tim Catalan menyelesaikan pembelian seorang bek - yang kini jadi prioritas mereka.
Barca dan Real meyakini bahwa Leicester akan melepas sang pemain dengan harga 40 juta euro di musim panas.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ekspektasi pada Juve di Liga Champions Terlalu Tinggi
Liga Champions 11 Juni 2017, 14:23 -
Buffon Bangga Tidak Berperilaku Seperti Haters Juventus
Liga Champions 11 Juni 2017, 13:58 -
Lucas Vazquez Puji Cara Zidane Mengatur Skuat Real Madrid
Liga Spanyol 11 Juni 2017, 03:00 -
PSG Pimpin Perburuan James Rodriguez
Liga Spanyol 10 Juni 2017, 22:40 -
Madrid dan MU Sudah Sepakati Harga Morata
Liga Inggris 10 Juni 2017, 21:40
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39