Zidane: Madrid Tak Butuh Pemain Baru
Editor Bolanet | 24 Januari 2016 06:20
Kubu Santiago Bernabeu tengah terpisah empat angka dari pemimpin klasemen sementara Atletico Madrid dan terpisah dua angka dari Barcelona - yang masih menyisakan satu laga.
Duo Madrid juga tengah terkena embargo transfer FIFA karena melanggar aturan pembelian pemain muda.
Hukuman ini tak membolehkan Madrid membeli pemain di dua bursa transfer berikutnya, kecuali mereka berhasil melakukan banding.
Namun Zidane mengatakan pada Goal International: Tidak, saya kira tidak perlu untuk membeli pemain baru.
Saya tidak akan melihat keluar, untuk mencari apa yang sudah saya punya di dalam sini.
Madrid kini tengah bersiap menghadapi Real Betis di La Liga. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Kolombia Yakin James Akan Bangkit di Madrid
Liga Spanyol 23 Januari 2016, 23:00 -
Pekerman Minta James Sabar di Madrid
Liga Spanyol 23 Januari 2016, 22:40 -
Ancelotti Inginkan Benzema di Bayern
Liga Spanyol 23 Januari 2016, 22:20 -
Cantiknya Gebetan Anyar Cristiano Ronaldo
Open Play 23 Januari 2016, 21:57 -
Ronaldo Komentari Friksi Zidane dan James
Liga Spanyol 23 Januari 2016, 19:55
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39