Zidane Lelah Terus Ditanya Soal Status BBC
Editor Bolanet | 26 Oktober 2016 09:21
Dan ketika mendapat pertanyaan serupa jelang laga melawan Cultural Leonesa di Copa del Rey, Zidane terlihat tidak terlalu antusias dalam memberikan penjelasan.
Namun sekali lagi, manajer asal Prancis itu menegaskan bahwa tidak ada satu pun pemain yang menjadi anak emas di dalam tim dan ia mengharap semua orang siap ketika mendapat kesempatan turun.
Anda terus bertanya soal ini pada saya dalam lima bulan terakhir. Saya punya tiga pemain fenomenal. Bagi saya, mereka sangat penting untuk tim. Pemain lain mungkin lebih sedikit bermain, namun mereka sama pentingnya. Selalu seperti ini. Semua orang boleh berpendapat, namun saya punya tugas sendiri, tutur Zidane di ESPN.
Sistem permainan kami tidak akan banyak berubah nanti. Namun akan ada rotasi, ada pemain yang berbeda akan turun. [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Kenapa Fans Real Madrid Mengejek Ronaldo dan Saya?
Liga Spanyol 25 Oktober 2016, 21:56 -
Real Madrid Targetkan Juara Copa del Rey
Liga Spanyol 25 Oktober 2016, 21:08 -
Tanpa Ronaldo, Ini Skuat Cadangan Madrid Untuk Lawan Leonesa
Liga Spanyol 25 Oktober 2016, 20:41 -
Siulan Publik Bernabeu Akan Bangkitkan Ronaldo
Liga Spanyol 25 Oktober 2016, 19:43 -
Performa 'Hambar' Buat Hazard Tak Masuk Ballon d'Or
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 14:41
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39