Zidane: Kerja Keras Jadi Kunci Real Madrid
Editor Bolanet | 1 Februari 2016 08:52
Hal ini ditegaskan oleh sang manajer, usai tim mencatatkan kemenangan besar 6-0 atas di La Liga dini hari tadi.
Bagi saya, latihan dan kerja keras adalah kunci utama. Saya kira kondisi fisik kami sudah jauh lebih baik dari sebelumnya. Kami akan segera menghadapi Liga Champions dan kami akan terus berusaha keras. Para pemain amat bahagia, karena mereka tahu tengah bermain dengan bagus, tutur Zidane pada Marca.
Saya tidak tahu apakah kami sudah memainkan laga terbaik kami, namun saya senang dengan apa yang ditunjukkan oleh tim. Kami melakukan sesuatu yang baru, namun tidak ada hal baru yang dilakukan para pemain. Mungkin kami hanya perlu membenahi kondisi fisik. Sekarang, kami akan beristirahat dan memikirkan laga kami berikutnya.
Laga melawan Espanyol dini hari tadi diwarnai oleh hat-trick yang dibuat bintang asal Portugal, Cristiano Ronaldo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Independiente Ogah Lepas Benitez ke Real Madrid
Liga Spanyol 31 Januari 2016, 18:01 -
Digosipkan Naksir Ronaldo, Model Cantik Ini Malah Bertemu Neymar
Bolatainment 31 Januari 2016, 14:24 -
Embargo Transfer Ditangguhkan, Madrid Incar Bek PSG Ini
Liga Spanyol 31 Januari 2016, 04:30 -
Zidane Tak Khawatir Dengan Performa Ronaldo
Liga Spanyol 30 Januari 2016, 22:48 -
Zidane Tak Pikirkan Rumor Neymar
Liga Spanyol 30 Januari 2016, 22:08
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39