Zidane Jelaskan Alasan Pencadangan James Rodriguez
Dimas Ardi Prasetya | 26 November 2016 01:25
Bola.net - - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, menjelaskan bahwa James Rodriguez dicadangkan karena ada pemain lain di skuat tersebut yang penampilannya lebih bagus darinya.
James dikabarkan memiliki hubungan yang kurang bagus dengan Zinedine Zidane. Hal itu tak lepas dari minimnya jatah main yang diberikan oleh Zidane kepadanya.
Sejak terakhir kali menjadi starter lawan Villarreal pada 21 September lalu, James memang jarang dimainkan lagi oleh Zidane. Bahkan dari laga tersebut sampai saat ini total ia cuma merumput selama 29 menit saja.
Zidane lantas menjelaskan mengapa ia tak memainkan pemain 25 tahun tersebut. Dikatakannya, ia tak memilih James karena ada pemain lain yang tampil lebih bagus darinya.
Seorang pemain sekaliber dirinya, tentu saja ia ingin bermain lebih sering, tapi keputusannya ada pada saya, tegas Zidane seperti dilansir Soccerway.
Saya tahu ia akan menjadi pemain penting bagi Real Madrid. Ia tidak bermain belakangan ini karena orang lain telah datang dan menampilkan performa yang sangat bagus, terang pelatih asal Prancis ini.
Meski mencadangkan pemain asal Kolombia tersebut, namun Zidane menegaskan James memiliki perang penting di skuatnya.
Tidak ada banyak hal untuk dikatakan - Anda melihat sisa pemain di klub ini dan mereka juga bermain dengan sangat baik, tapi James adalah pemain kunci, tegasnya.
Baca Juga:
- MU Dapat Angin Segar Soal Transfer James
- Madrid Masukkan Hazard dan Coutinho di Daftar Belanja
- 7 Gol Yang Pernah Raih Puskas Award
- Main Bareng Ronaldo Telah Rusak Karir James
- Perea: James Harus Kerja Keras, Ronaldo Berbahaya
- Mourinho Minta Dibelikan James Rodriguez
- Carlos: James Hanya Butuh Kasih Sayang di Real Madrid
- Kesal Timnya Kalah, James Rodriguez Cegat Wasit di Lorong Stadion
- Januari Nanti, MU dan Chelsea Saling Jegal Demi Rodriguez
- Carvajal: Zidane Berani Cadangkan James dan Isco
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pochettino: Messi dan Ronaldo Berikutnya Akan Ada di Premier League
Liga Inggris 25 November 2016, 14:53 -
Bos Wales: Seperti Mesin, Bale Akan Segera Pulih
Liga Spanyol 25 November 2016, 14:47 -
Hierro: Madrid Sepertinya Selalu Krisis
Liga Spanyol 25 November 2016, 11:55 -
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Sporting Gijon
Liga Spanyol 25 November 2016, 10:46 -
Prediksi Real Madrid vs Sporting Gijon 26 November 2016
Liga Spanyol 25 November 2016, 10:40
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39