Zidane Jawab Pertanyaan Seputar Rumor Courtois
Asad Arifin | 17 Januari 2017 22:59
Bola.net - - Raksasa La Liga, Real Madrid terus dikaitkan dengan transfer kiper , Thibaut Courtois. Pelatih Zinedine Zidane pun memberikan tanggapan atas rumor transfer kiper asal Belgia tersebut.
Zidane mengaku bahwa selama ini dirinya tahu jika media mengaitkan Madrid dengan Courtois. Terlebih, Madrid baru saja kalah dari Sevilla dan merelakan rekor pertandingan tak terkalahkannya berhenti pada laga ke-40.
Ini hal yang normal setelah kami menuai kekalahan, tapi tiga kiper yang ada tetap sama, tegas Zidane dikutip dari Marca.
Madrid saat ini punya tiga kiper di tim utama. Keylor Navas adalah kiper nomor satu. Sosok asal Kosta Rika tampil secara reguler di bawah mistar. Sementara, Kiko Cassila dan Ruben Yanez menjadi opsi setelah Navas.
Navas kiper yang sangat baik, dia memiliki musim yang baik dan tentu saja diharapkan bisa melakukan lebih banyak hal untuk klub. Tapi dia adalah kiper kami pada 40 pertandingan tak terkalahkan dan kita tidak bisa mencapainya tanpa Navas.
Saya juga senang dengan Kiko dan Ruben Yanez, mereka adalah kiper Madrid dan saya tidak ingin mengubah apapun, tutup pelatih asal Prancis ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Muller Tanggapi Rumor Gabung MU dan Chelsea
Liga Inggris 16 Januari 2017, 22:48 -
Seperti Nonton Film, Begini Filosofi Sepakbola Eden Hazard
Liga Inggris 16 Januari 2017, 21:57 -
Chelsea Jadikan Morata sebagai Ganti Costa
Liga Inggris 16 Januari 2017, 21:39 -
Wilkins: Tidak Ada Masalah, Costa Hanya Alami Cedera
Liga Inggris 16 Januari 2017, 20:16 -
Costa Sempat Tolak Kenaikan Gaji dari Chelsea
Liga Inggris 16 Januari 2017, 15:36
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40