Zidane: Gagal Menangi El Clasico, Madrid Masih Unggul Enam Poin
Heri | 4 Desember 2016 06:50
Bola.net - - Zinedine Zidane mengaku tidak terlalu kecewa dengan hasil imbang melawan . Real Madrid memang barusan menjalani pertandingan El Clasico di ajang La Liga melawan Barcelona di Camp Nou.
Madrid tampil dominan pada babak pertama sementara Barca lebih dominan pada babak kedua. Barca pun mampu unggul lebih dulu lewat Luis Suarez. Namun madrid mampu memaksakan hasil imbang lewat gol Sergio Ramos pada menit-menit terakhir.
Target Madrid sendiri saat bertandang ke Camp Nou adalah meraih kemenangan. Meski pada akhirnya mereka gagal mendapatkan target tiga poin, tapi Zidane menegaskan bahwa Madrid tidak terlalu kecewa.
Saya rasa hasil ini bukanlah pukulan bagi kami. Saat ini kami sudah memiliki keunggulan enam poin. Tapi itu pun tidak akan mengubah apa pun. La Liga adalah kompetisi yang panjang dan kami masih harus bekerja keras sampai akhir. Kami cukup puas dengan hanya satu poin tetapi usaha kami akan tetap sulit sampai akhir, tegas Zidane di situs resmi klub.
Madrid saat ini memang memuncaki klasemen sementara La Liga dengan 34 poin. Di posisi dua ada barcelona dengan 28 poin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apakah Madrid Harusnya Dapat Penalti?
Open Play 3 Desember 2016, 23:37 -
HT Review Barcelona vs Real Madrid: Skor 0-0
Liga Spanyol 3 Desember 2016, 23:13 -
Cedera Tidak Terlalu Serius, Bale Bisa Comeback Lebih Cepat
Liga Spanyol 3 Desember 2016, 18:30 -
Sambutan Antusias Para Madridistas di Barcelona
Open Play 3 Desember 2016, 16:32 -
Evolusi Penampilan Messi dan Ramos di El Clasico
Open Play 3 Desember 2016, 16:11
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39