Zidane: El Clasico Bukan tentang Balas Dendam
Editor Bolanet | 1 April 2016 21:13
Pada pertemuan pertama pada bulan November lalu, Real Madrid kalah dari Barca dengan skor 0-4 di Santiago Bernabeu. Kekalahan tersebut membuat kubu Zidane sulit membendung Barca menjadi juara musim ini karena sudah berjarak 10 poin di delapan laga tersisa.
Kekalahan pertama, kata Zidane, telah menjadi pelajaran bagi pasukannya. Lalu pada pertemuan nanti yang akan menjadi debut Zidane di El Clasico sebagai pelatih, ingin melanjutkan kemenangan setelah tak pernah kalah di lima laga terakhir.
Para pemain paham betul apa yang terjadi [dalam El Clasico sebelumnya]. Balas dendam? Tidak, ini hanya pertandingan yang ingin kami menangkan, tutur Zidane dalam jumpa pers.
Kami dalam laju bagus, bermain dengan baik akhir-akhir ini. Kami akan melanjutkan kerja kami. Saya ingin melihat tim saya bermain seperti yang mereka lakukan sebelumnya, papar pelatih yang mengambil kendali Real Madrid sejak bulan Januari tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Soal Kualitas, Barca Sudah Jauh Tinggalkan Real Madrid
- Eks Real Madrid: Barcelona Punya Tiga 'Ronaldo'!
- Menang El Clasico Bisa Antar Real Madrid Juara UCL
- Salgado: Ada yang Salah dengan Real Madrid
- Ancelotti: Ronaldo Masih Bisa Saingi Messi Kejar Ballon d'Or
- Data dan Fakta La Liga: Atletico Madrid vs Real Betis
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Mungkin Real Madrid Mampu Bendung Barcelona
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 22:12 -
Jika Tak Jadi ke MU, Mourinho Bakal Balik ke Real Madrid
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 20:28 -
Kagumi Zidane, Ozil Pantang Pindah ke Madrid
Liga Inggris 31 Maret 2016, 20:21 -
El Clasico Semakin Dekat, Neymar-Rafinha Pamer Skill di Sesi Latihan
Open Play 31 Maret 2016, 18:55 -
Baptista: Ronaldo Saja Tak Cukup Menangkan El Clasico
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 18:01
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40