Zidane Buka Kans Comeback Bale Lawan Tottenham
Rero Rivaldi | 29 Oktober 2017 01:20
Bola.net - - Gareth Bale dan Keylor Navas bisa kembali beraksi membela Real Madrid di laga melawan di Liga Champions pekan depan, menurut manajer Zinedine Zidane.
Pemain Wales, Bale, tidak pernah bermain lagi sejak timnya menang 3-1 atas Borussia Dortmund di 26 September karena mengalami cedera betis, sementara Navas kesulitan dengan cedera paha yang ia alami sejak jeda Internasional.
Kedua pemain tersebut baru saja kembali berlatih penuh, namun Zidane percaya keduanya punya kesempatan untuk bermain di Wembley pada pertandingan pekan depan.
Kondisi keduanya terus mengalami perkembangan, tutur Zidane menurut Goal International.
Kami akan melihat apa yang terjadi pekan depan, sebelum menentukan apakah mereka bisa bermain melawan Tottenham.
Mereka masih belum berlatih bersama tim, dan saya masih belum bisa katakan apakah mereka akan berada di London. Hal tersebut akan tergantung pada perkembangan kondisi mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Musim Ini Berjalan Sangat Positif
Liga Spanyol 28 Oktober 2017, 23:45 -
Zidane Tak Anggap Enteng Girona
Liga Spanyol 28 Oktober 2017, 23:15 -
Zidane Tak Khawatirkan Situasi Politik di Catalonia
Liga Spanyol 28 Oktober 2017, 22:45 -
Kovacic Tak Puas dengan Penjelasan Zidane
Liga Spanyol 28 Oktober 2017, 19:20 -
Madrid Berencana Bajak Aguero dari Manchester City
Liga Spanyol 28 Oktober 2017, 19:00
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39