Zidane Akui Mengidamkan Paul Pogba
Editor Bolanet | 19 Juli 2016 00:57
Real Madrid beberapa kali dikaitkan dengan Pogba. Namun untuk mendapatkannya, tim juara Liga Champions musim lalu tersebut harus bertarung dengan Manchester United.
Saat ini, Real Madrid tengah menjalani latihan di Canada untuk menyiapkan musim depan. Di tengah latihan tersebut, Zidane menyatakan pada Goal Internasional kekagumannya kompatriotnya tersebut.
Saya suka dengan Pogba. Tapi untuk saat ini, ia adalah pemain Juventus. Saya senang dengan skuat yang saya punya dan sangat sulit memperbaikinya, tutur Zidane.
Tapi setelah mengatakan itu, saya suka Pogba. Ya, dia adalah pemain bagus. Dia bukan satu-satunya, karena banyak pemain bagus dan semua klub menginginkan pemain bagus. Tapi ia bermain untuk Juventus, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Pemain Real Madrid Ini Ternyata Pecandu Alkohol
Liga Inggris 18 Juli 2016, 23:19 -
Cedera, Ronaldo Absen di Dua Laga Awal Madrid
Liga Spanyol 18 Juli 2016, 20:58 -
Liga Spanyol 18 Juli 2016, 15:16
-
Madrid Minta Raiola Sabar Soal Transfer Pogba
Liga Spanyol 18 Juli 2016, 14:31 -
Jersey Latihan Real Madrid 2016/17, Putih dan Ungu
Open Play 18 Juli 2016, 13:52
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39