Zanetti: Messi Tak Punya Batas
Editor Bolanet | 18 Desember 2014 15:23
Lebih lanjut, pria yang kini menjadi bagian dari manajemen Inter Milan tersebut percaya bahwa Messi bisa terus melampaui semua prestasi yang telah ia catat di level klub maupun Internasional selama ini.
Messi adalah yang terbaik dan ia sudah membuktikannya selama beberapa tahun terakhir. Kami semua bangga memiliki seseorang yang mampu mengangkat Argentina di mata dunia. Ke manapun anda pergi, banyak orang bakal mengenal Argentina dan Messi. Ia seperti seorang duta, tutur Zanetti menurut laporan Sport.
Ia adalah pemain yang tidak pernah berhenti mengejutkan kita semua. Saya pikir Lionel Messi tidak punya batasan. Jadi saya harap kita semua bisa menikmati permainannya lebih lama lagi, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ternyata, Xavi Nyaris Hijrah ke New York City FC
Liga Spanyol 17 Desember 2014, 23:41 -
Xavi Tak Pernah Bermimpi Menangkan Ballon d'Or
Liga Spanyol 17 Desember 2014, 23:14 -
Xavi: Waktu Saya Tinggal Sedikit Lagi
Liga Spanyol 17 Desember 2014, 22:44 -
Mourinho Nyaris Boyong Henry ke Barca
Liga Inggris 17 Desember 2014, 22:20 -
'King' Henry Pensiun, Rekan dan Rival Beri Apresiasi
Open Play 17 Desember 2014, 17:08
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39