Zanetti Kaget Madrid Ingin Jual Di Maria
Editor Bolanet | 27 Juli 2014 20:30
Legenda Internazionale Javier Zanetti mengaku terkejut mendengar kabar bahwa Real Madrid akan menjual Angel Di Maria. Zanetti sangat menyayangkan bila Madrid sampai melepas winger asal tersebut.
Di Maria belakangan ini santer dikabarkan akan segera hengkang menuju klub kaya raya Prancis pada musim panas ini. Berbicara setelah laga ujicoba Inter dengan Madrid, Zanetti akan mempertahankan Di Maria bila dirinya berkuasa di Santiago Bernabeu.
Saya tak ingin berpisah dengannya karena dia pemain yang sangat penting. Dia sudah menunjukkannya saat Piala Dunia lalu, ucap Zanetti seperti dilansir Football Espana.
Nerazzuri sendiri baru saja mengalahkan Madrid dengan skor 3-2 via adu penalti setelah kedua tim bermain imbang 1-1 dalam turnamen Guinness International Champions Cup.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Maria Datang, Cavani Mantap ke United?
Liga Inggris 26 Juli 2014, 11:00 -
Di Maria Beri Deadline Pada Presiden PSG?
Liga Spanyol 25 Juli 2014, 21:19 -
Penggawa PSG Tak Ada Yang Juara Dunia, Blanc Tak Khawatir
Liga Eropa Lain 25 Juli 2014, 18:10 -
Soal Transfer Di Maria, Ini Kata Blanc
Liga Eropa Lain 25 Juli 2014, 14:14 -
Atletico Beringsut Dekati Pastore
Liga Spanyol 25 Juli 2014, 14:02
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39