Zamorano: James Penting untuk Real Madrid
Editor Bolanet | 16 Maret 2016 08:58
James belakangan memang mengalami penurunan permainan sejak ia mengakhiri musim perdananya di klub. Hal tersebut lantas sempat memancing kabar yang mengatakan bahwa ia akan dilepas di akhir musim dan ditukar dengan Eden Hazard.
Namun Zamorano justru memberikan pujian setinggi langit pada top skorer Piala Dunia 2014.
Sejak awal James mampu menyatu dengan jiwa dan permainan dari Madrid. Namun cedera membuat perjalanannya sedikit terhambat, tutur Zamorano pada Tiempo.
Ia juga mengalami sedikit masalah fisik, namun jelas bahwa James memainkan peran penting di Real Madrid, amat penting bagi mereka untuk tenang demi memenangkan gelar juara, karena ia bisa membuat perbedaan. Sama seperti ketika ia bermain di Kolombia. Saya berharap ia terus dalam kondisi 100 persen. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Arsenal dan Madrid Inginkan Jorginho
Liga Italia 15 Maret 2016, 17:46 -
Piala Eropa 15 Maret 2016, 16:04
-
Zidane Berang Lihat Sikap Pemain Madrid
Liga Spanyol 15 Maret 2016, 14:07 -
Carragher Anggap Benitez Gagal Karena Ego Superstar Madrid
Liga Spanyol 15 Maret 2016, 12:12 -
Matthaus Jagokan Bayern, Barcelona dan PSG Juara
Liga Champions 15 Maret 2016, 10:37
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10