Xavi: Trio MSN Terbaik Sepanjang Masa
Editor Bolanet | 13 November 2015 13:55
Manajer yang sebelumnya menangani Celta Vigo itu memang lebih banyak mengandalkan trisula Lionel Messi, , dan Luis Suarez; atau dikenal dengan trio MSN, di lini depan. Namun menurut Xavi, hal tersebut tak sampai mengubah akar permainan Barcelona, yang dikenal amat ofensif dan atraktif.
Ide dasarnya masih tetap sama. Luis Enrique memiliki ide yang jelas dan ia menularkan hal tersebut pada tim. Tahun lalu, kami bermain dengan cara yang luar biasa dan begitu pula tahun ini, tutur Xavi pada Marca.
Tiga pemain yang ada di lini depan akan membantu tim menyelesaikan banyak masalah. Mereka mampu merancang serangan sendiri, dengan amat baik. Mereka adalah trio terbaik sepanjang sejarah. Mungkin itu mengapa harus ada banyak hal yang terus dikembangkan.
Namun ide dasarnya tetap sama. Barcelona tak bisa kehilangan filosofi yang membuat kami dikenal dan dihormati di seluruh dunia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sambut El Clasico, Messi Dilaporkan Telah Kembali Berlatih
Liga Spanyol 12 November 2015, 22:54 -
Barcelona Sediakan 40 Juta Euro untuk Antonio Candreva
Liga Italia 12 November 2015, 20:34 -
Ancelotti Bantah Sebut Barcelona Klub Terbaik Dunia
Liga Spanyol 12 November 2015, 19:54 -
PSG, Madrid, dan MU Pantau Nego Kontrak Neymar
Liga Spanyol 12 November 2015, 15:09 -
Neymar Anggap Lawan Madrid Bakal Menyulitkan
Liga Spanyol 12 November 2015, 15:02
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39