Xavi Tinggalkan Barca dengan Gelar Terbanyak
Editor Bolanet | 1 Juni 2015 11:55
Hal tersebut membuatnya melewati rekor Paco Gento, sebagai pemain Spanyol yang paling banyak mengoleksi gelar juara. Gento meraih koleksi 24 trofi miliknya dalam 18 musim dan gelandang Barcelona sempat menyamai legenda Real Madrid kala tim memenangkan La Liga musim ini.
Namun rekor baru lantas pecah usai ia membantu klubnya menjadi juara Copa del Rey di Camp Nou pekan lalu.
Selain 24 trofi yang sudah ia menangkan di level klub, Xavi juga sudah pernah mendapat medali juara Euro sebanyak dua kali dan Piala Dunia bersama Spanyol.
Legenda Barcelona bakal pergi dari Camp Nou di musim panas ini. Ia bakal pergi ke Qatar untuk membela klub setempat Al Sadd, yang sudah mengikatnya dengan kontrak berdurasi tiga tahun. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Optimis Treble, Enrique Tetap Tak Mau Remehkan Juventus
Liga Spanyol 31 Mei 2015, 22:09 -
Kehebatan Messi Bikin Paul Pogba Kagum
Liga Inggris 31 Mei 2015, 22:06 -
Sejak Messi Debut, Barcelona 23 Trofi, Madrid 10
Liga Spanyol 31 Mei 2015, 21:28 -
Liga Spanyol 31 Mei 2015, 20:40
-
Dua Trofi, Presiden Barcelona Beri Selamat Enrique
Liga Spanyol 31 Mei 2015, 20:12
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39