Xavi Pemain Catalan Terbaik Sepanjang Masa
Editor Bolanet | 23 Mei 2015 09:57
Dari apa yang telah dicapainya selama ini, Xavi sudah pantas disebut sebagai pemain Catalan terbaik sepanjang masa, kata Guardiola seperti dilansir Weloba.
Sanjungan itu sangat sangat masuk akal. Guardiola lantas memaparkan alasannya.
Bukan hanya perolehan gelar, tapi kecintaannya terhadap sepakbola sungguh mengagumkan, ujar Guardiola.
Sesi latihan dimulai pukul 11. Namun, pukul 10:40 dia bersama Pedro (Rodriguez) dan Busi (Sergio Busquets) sudah mulai menendang bola, pungkas Guardiola.
Musim ini akan menjadi musim terakhir Xavi bersama Barcelona. Dia akan menuju Qatar untuk bergabung dengan Al Sadd.
Setelah laga jornada pemungkas menjamu Deportivo di Camp Nou nanti, Xavi akan mengangkat trofi juara La Liga yang sudah dimenangi Barcelona. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kunci Bagi Juventus Melawan Barcelona: Tampil Gagah Berani
Liga Champions 22 Mei 2015, 23:46 -
Pellegrini: City Tak Beruntung Bertemu Barcelona Dua Musim Beruntun
Liga Inggris 22 Mei 2015, 22:24 -
Ke La Liga, Hazard Bisa Saingi Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 22 Mei 2015, 21:26 -
Enrique: Xavi Masih Mampu Satu Musim Lagi di Barca
Liga Spanyol 22 Mei 2015, 21:11 -
Luis Enrique Sedih Xavi Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 22 Mei 2015, 20:57
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39