Xavi: Messi Mungkin Bukan Pemain Terbaik Tahun Ini
Editor Bolanet | 18 November 2013 10:37
Hal tersebut diamini oleh rekan setim Messi di Barcelona, . Gelandang 33 tahun tetap menyebut bahwa La Pulga adalah pemain terbaik di dunia, namun di sisi lain ia juga mengakui bahwa tahun ini bukanlah periode terbaik Messi.
Jika saya ditanya mengenai siapakah pemain terbaik di dunia, jawabannya adalah Messi. Tak ada keraguan tentang hal itu. Tapi jika pertanyaannya adalah pemain terbaik di tahun 2013, harus saya akui bahwa hal tersebut masih bisa diperdebatkan, ungkap gelandang La Furia Roja tersebut.
Selain itu, fakta bahwa Messi sudah memenangkan penghargaan itu empat tahun beruntun menjadi beban tersendiri bagi para voter.
Sejak Ballon d'Or berubah format setelah diambil alih oleh FIFA pada tahun 2010, Messi tak tergoyahkan dengan selalu menduduki peringkat teratas hasil voting selama tiga tahun terakhir. Sementara gelar pertamanya pada tahun 2009 diraih saat Ballon d'Or masih di bawah tanggung jawab majalah olahraga France Football.[initial]
Kabar Seputar Ballon d'Or
- Hierro Abaikan Ribery Sebagai Kandidat Peraih Ballon d'Or
- Ancelotti Nilai Kinerja Ronaldo Layak Diganjar Ballon d'Or
- Ramos: Kini Messi Tertinggal di Belakang Ronaldo
- Fabregas: Saya Akan Berikan Ballon d'Or Untuk Messi
- Matias Lagi-lagi Pamerkan Koleksi Trofi Pribadi Leo Messi
- Opini Zlatan Soal Messi, Ronaldo, dan Ribery
- Inilah Pemain Yang Dijagokan Pirlo Untuk Raih Ballon d'Or
- Publik Bernabeu Tuntut Ballon d'Or untuk CR7
- 'Ibra Lebih Pantas Raih Ballon d'Or Dibanding Messi dan Ronaldo'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Saingi Barca Kejar Aguero
Liga Champions 17 November 2013, 14:53 -
Ramos: Banyak Klub Yang Temukan Cara Atasi Barca
Liga Spanyol 17 November 2013, 13:44 -
Lionel Messi Menuju Manchester City?
Liga Champions 17 November 2013, 09:01 -
Ramos: Kini Messi Tertinggal di Belakang Ronaldo
Liga Spanyol 17 November 2013, 05:09 -
Fabregas: Cedera Sempat Bikin Messi Depresi
Liga Spanyol 17 November 2013, 04:51
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39