Xavi: Keputusan Yang Diambil Valdes Sudah Bulat
Editor Bolanet | 15 Februari 2013 17:09
- Wakil kapten Xavi Hernandez akhirnya ikut angkat suara perihal topik Victor Valdes yang menyatakan akan meninggalkan Nou Camp.
Kiper utama Barcelona itu memutuskan untuk mencari petualangan baru di luar Blaugrana, dan Xavi sepertinya memang sudah diajak bicara secara personal oleh Valdes.
Ia dapat dipastikan atau hampir dapat dipastikan akan pergi karena keputusan telah dibuat, Valdes adalah kiper terhebat dalam sejarah Barca. Ia memberi kami tiga gelar Liga Champions, ucap sang metronom.
Ia merevolusi sepak bola dari sudut pandang kiper. Sekarang seorang kiper bukan lagi sekedar penjaga gawang, namun pemain lain yang dapat menggunakan tangannya. Ia membuka area-area luas di lapangan untuk kami dengan operan-operannya.
Valdes kontraknya akan berakhir pada Juni 2014, namun sepertinya dirinya akan dilepas Barca pada musim panas mendatang demi mendapatkan keuntungan finansial. (afp/lex)
Kiper utama Barcelona itu memutuskan untuk mencari petualangan baru di luar Blaugrana, dan Xavi sepertinya memang sudah diajak bicara secara personal oleh Valdes.
Ia dapat dipastikan atau hampir dapat dipastikan akan pergi karena keputusan telah dibuat, Valdes adalah kiper terhebat dalam sejarah Barca. Ia memberi kami tiga gelar Liga Champions, ucap sang metronom.
Ia merevolusi sepak bola dari sudut pandang kiper. Sekarang seorang kiper bukan lagi sekedar penjaga gawang, namun pemain lain yang dapat menggunakan tangannya. Ia membuka area-area luas di lapangan untuk kami dengan operan-operannya.
Valdes kontraknya akan berakhir pada Juni 2014, namun sepertinya dirinya akan dilepas Barca pada musim panas mendatang demi mendapatkan keuntungan finansial. (afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bojan: Saya Mengerti Perasaan David Villa
Liga Champions 14 Februari 2013, 23:23 -
Xavi Tuduh Media Madrid Ingin Jatuhkan Citra Messi
Liga Spanyol 14 Februari 2013, 22:08 -
Fabregas Mengaku Sebagai Pengagum Ozil
Liga Spanyol 14 Februari 2013, 21:47 -
Lionel Messi Pun Bilang 'Ciyus? Miapah?'
Bolatainment 14 Februari 2013, 19:45 -
David Villa Kembali Dilarikan ke Rumah Sakit
Liga Spanyol 14 Februari 2013, 19:34
LATEST UPDATE
-
Manchester United Resmi Ubah Nama Patrick Dorgu di Daftar Pemain Mereka
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain, Klik di Sini!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44