Xavi Dianggap Bisa Ikuti Jejak Guardiola Jadi Pelatih Jenius
Rero Rivaldi | 21 November 2017 08:40
Bola.net - - sudah mengumumkan keputusannya untuk pensiun di akhir musim 17/18 bersama Al Sadd, dan sudah mengungkapkan keinginan untuk menjadi pelatih.
Hassan Al Thawadi, sekretaris komite Piala Dunia Qatar, percaya bahwa mantan gelandang memiliki kualitas untuk menjadi pelatih kelas dunia.
Dalam beberapa tahun terakhir, para mantan pemain sepakbola sudah berkembang menjadi pelatih hebat, seperti Josep Guardiola, Carlo Ancelotti, Zinedine Zidane, dan Antonio Conte. Saya yakin dia punya karakter untuk menjadi pelatih top, tuturnya di Goal International.
Apakah itu bersama timnas Spanyol atau Barcelona, dia memiliki visi yang bagus soal permainan di atas lapangan.
Al Thawadi lantas mengklaim bahwa ia ingin Xavi menangani timnas Qatar di Piala Dunia 2022.
Dengan kualitas yang ia miliki, saya sama sekali tidak ragu dia akan cocok menjadi pelatih. Saya kira dia layak menjadi pelatih timnas Qatar. Namun demikian, saya tegaskan bahwa saya tidak punya kekuasaan untuk menentukan itu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Akan Tebus Klausul Transfer Inigo Martinez
Liga Spanyol 20 November 2017, 21:35 -
Suarez Marah Dengar Kabar Barcelona Kejar Coutinho
Liga Spanyol 20 November 2017, 14:20 -
Barca Tawarkan Satu Gelandangnya demi Dapatkan Ozil
Liga Spanyol 20 November 2017, 14:00 -
Kembali Cetak Gol, Bos Barcelona Berharap Kritik Suarez Mereda
Liga Spanyol 20 November 2017, 12:50 -
Barca Ajukan Banding untuk Hukuman Pique dan Suarez
Liga Spanyol 20 November 2017, 11:40
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39