Xavi Buka Peluang Latih Barca

Editor Bolanet | 12 Maret 2015 09:47
Xavi Buka Peluang Latih Barca
Xavi Hernandez (c) AFP
- belum lama ini membuka peluang dirinya untuk menjadi pelatih , andai sudah memutuskan pensiun sebagai pemain di masa yang akan datang.

Gelandang Spanyol belakangan disebut-sebut sudah mengadakan kontak dengan klub MLS, New York City FC, untuk membicarakan mengenai kemungkinan dirinya bermain di Amerika Serikat musim depan.

Saya yakin kebanyakan pemain Barcelona saat ini akan menjadi pelatih. Setiap kali berlatih, kami banyak belajar mengenai aspek taktik yang sebelumnya belum pernah kami ketahui, tutur Xavi pada Barca TV.

Barcelona tengah bersiap untuk menghadapi Eibar di La Liga akhir pekan ini. [initial]

 (fcb/rer)

TAG TERKAIT