Xavi Berharap Enrique Tetap Di Barca
Editor Bolanet | 3 Juni 2015 14:50
Dilaporkan Evening Times, pria berusia 35 tahun tersebut berkata, Saya tidak tahu apa yang akan dilakukannya nanti, tapi saya berharap agar dia tetap di sini karena kami menang berkat segala rencananya,
Menurut Xavi, Enrique sudah menjadi pemimpin yang baik bagi tim. Mempersembahkan dua gelar dan satu partai puncak Liga Champions dalam debut sebagai pelatih tim utama merupakan prestasi yang sangat bagus bagi mantan pelatih Barcelona B tersebut.
Dia telah menjadi pemimpin yang baik untuk tim ini dan saya pikir kami sudah bekerja dengan sangat baik. ujar Xavi. Ia melanjutkan, Saya sangat berharap dia bertahan di barca. Saya pikir dia sudah berada di tempat yang diinginkan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Liga Champions, Barca Menang Pengalaman Ketimbang Juve
Liga Champions 2 Juni 2015, 23:26 -
Laga Belum Dimulai, Enrique Tepis Status Favorit Barca
Liga Champions 2 Juni 2015, 22:59 -
Xavi: Tak Ada Kata Kalah di Kamus Barcelona
Liga Champions 2 Juni 2015, 22:44 -
Enrique Tak Akan Fokus Pada Pirlo Saja
Liga Champions 2 Juni 2015, 22:39 -
Xavi Yakin Masa Depan Barcelona Cerah
Liga Spanyol 2 Juni 2015, 22:28
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40