Xavi: Barca Pantas Dapatkan Lebih
Editor Bolanet | 8 Oktober 2012 23:45
2-2 merangkum hasil pertandingan antara dua raksasa La Liga, Barcelona dan Real Madrid. Secara keseluruhan, Blaugrana memang menguasai jalannya pertandingan, meskipun mereka sempat tertinggal terlebih dulu oleh gol Cristiano Ronaldo.
Akan tetapi, dua gol Lionel Messi membuat tim Catalan kembali unggul, sebelum CR7 kembali menyamakan kedudukan dan mengakhiri pertandingan dengan raihan satu angka bagi masing-masing kubu.
Jika menilik performa tim, Xavi menilai bahwa Barca layak mendapatkan tiga poin. Baginya, Barcelona selalu ingin mendapatkan hal yang lebih kala menghadapi Los Blancos.
Kami berada dalam kondisi yang bagus saat ini, kami memainkan pertandingan yang luar biasa. Kami berhak mendapatkan lebih, namun kami selalu ingin yang lebih saat kami menghadapi rival abadi kami, ungkap Xavi. (fifa/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dani Alves: Saya Ingin Benzema di Tim Saya
Liga Spanyol 7 Oktober 2012, 23:00 -
Mourinho: Saya Percaya Penuh Kepada Tim Saya
Liga Spanyol 7 Oktober 2012, 22:29 -
Vilanova: El Clasico Hanya Sebuah Laga
Liga Spanyol 7 Oktober 2012, 21:30 -
Preview: Barcelona vs Real Madrid, Jaga Asa Juara
Liga Spanyol 7 Oktober 2012, 17:00 -
Update Tim Jelang El Clasico: Barcelona
Liga Spanyol 7 Oktober 2012, 15:35
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39