Wapres Barcelona: Masa Depan Enrique Tidak Perlu Diperdebatkan
Editor Bolanet | 9 Juni 2015 01:44
- Kesuksesan Luis Enrique dalam memberikan treble di musim perdananya sebagai entrenador mengundang berbagai pujian. Tetapi setelah mengalahkan di final Liga Champions, mantan gelandang serang itu justru memberi banyak pihak bertanya-tanya.
Pasalnya Enrique menyampaikan sinyal bahwa dirinya belum tentu akan melanjutkan kiprahnya bersama Barca. Otomatis setiap jajaran klub,mulai dari presiden hingga pemain seperti kebakaran jenggot.
Mencoba mendinginkan suasana, wakil presiden Barca, Jordi Mestre menegaskan masa depan Enrique seharusnya tidak perlu diperdebatkan karena masih ada sisa kontrak satu tahun lagi.
Apakah Enrique akan bertahan di Barcelona atau tidak adalah pertanyaan yang harusnya dialamatkan langsung pada yang bersangkutan.
Kontraknya masih tersisa satu tahun lagi dan bagi kami tidak perlu ada perdebatan. Saya tidak mengerti mengapa harus ada perdebatan. Tidak ada masalah bagi Enrique untuk melanjutkan kariernya di sini. terang Mestre dikutip Football Espana. [initial]
(fote/dct)
Pasalnya Enrique menyampaikan sinyal bahwa dirinya belum tentu akan melanjutkan kiprahnya bersama Barca. Otomatis setiap jajaran klub,mulai dari presiden hingga pemain seperti kebakaran jenggot.
Mencoba mendinginkan suasana, wakil presiden Barca, Jordi Mestre menegaskan masa depan Enrique seharusnya tidak perlu diperdebatkan karena masih ada sisa kontrak satu tahun lagi.
Apakah Enrique akan bertahan di Barcelona atau tidak adalah pertanyaan yang harusnya dialamatkan langsung pada yang bersangkutan.
Kontraknya masih tersisa satu tahun lagi dan bagi kami tidak perlu ada perdebatan. Saya tidak mengerti mengapa harus ada perdebatan. Tidak ada masalah bagi Enrique untuk melanjutkan kariernya di sini. terang Mestre dikutip Football Espana. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Bawa Barcelona Treble, Iniesta Dicoret Timnas Spanyol
Piala Eropa 8 Juni 2015, 23:30 -
'Messi Selamatkan Barcelona Lawan Juventus'
Liga Champions 8 Juni 2015, 21:44 -
Koeman, Pengganti Enrique di Barcelona?
Liga Spanyol 8 Juni 2015, 20:10 -
Video: Xavi Dorong Muka Neymar
Open Play 8 Juni 2015, 19:39 -
Bartomeu Tegaskan Luis Enrique Tak Akan Pergi
Liga Spanyol 8 Juni 2015, 19:37
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39