Wapres Barca: Kami Puas dengan Neymar
Editor Bolanet | 20 April 2016 08:35
Neymar belakangan ini menyita perhatian di Spanyol, dengan ulahnya menampar pemain Valencia, kala Barca kalah 1-2 di La Liga pekan lalu. Tidak hanya itu, sang bintang juga dikabarkan sempat melempar botol pada pemain lawan di lorong stadion.
Terkait semua isu yang terjadi, dan saya katakan ini untuk mengkonfirmasi hal tersebut, kami amat puas dengan Neymar dan begitu pula dengan Neymar. Tak pernah terlintas sedikit pun di pikiran kami, untuk menjualnya ke tim lain, tutur Mestre pada Mundo Deportivo.
Ketika ia bergabung dengan kami, kami membuat usaha yang tidak sedikit, karena ada banyak klub lain yang bersedia membayar lebih mahal. Ia datang ke sini karena ia ingin memainkan sepakbola yang bagus, dan melakukannya bersama Messi, untuk memenangkan trofi. Musim in ia spektakuler. Tentu, ia memang tak sering mencetak gol belakangan ini, namun semua yang beredar tak lebih dari spekulasi.
Kontrak? Ketika kami harus berbicara, kami akan melakukannya. Saya melihat Neymar amat bahagia di Barcelona. Ia amat senang di klub dan kota ini. Saya tidak melihat mengapa ia harus pergi atau tidak mengikat kontrak baru. [initial]
Baca Juga:
- Lehmann Kaget Barca Tersingkir dari Liga Champions
- Lehmann: Ter Stegen? Main di Liga Champions Tak Terlalu Buruk
- Figo: Saya Tinggalkan Barca Karena Tak Ada Respek
- MU Dapat Hak Istimewa Beli Cristiano Ronaldo
- Sampaoli: Messi Tak Bisa Menang Sendirian
- Queiroz: Florentino Perez Tak Tahu Apapun Soal Sepakbola
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Muak dengan Tingkah Neymar, Barca Lepas ke MU?
Liga Spanyol 19 April 2016, 20:27 -
Dani Alves: Media Spanyol Aniaya Neymar
Liga Spanyol 19 April 2016, 20:16 -
El Cholo Ingin Atletico Tentukan Nasibnya Sendiri
Liga Spanyol 19 April 2016, 20:10 -
Arda Turan Absen di Sesi Latihan Barcelona
Liga Spanyol 19 April 2016, 19:10 -
Dani Alves: Tak Ada Masalah Dengan Neymar
Liga Spanyol 19 April 2016, 19:06
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39