Vitolo Tak Percaya Madrid Sedang Krisis
Aga Deta | 4 November 2017 14:00
Bola.net - - Real Madrid akan menghadapi Las Palmas setelah meraih hasil negatif dari beberapa laga terakhirnya. Kendati demikian, winger Las Palmas tidak yakin kalau Madrid sedang dalam masa sulit.
Madrid selalu kalah dalam dua pertandingan terakhir di semua ajang kompetisi. Mereka takluk dari tim promosi La Liga Girona sebelum dihajar Tottenham dalam ajang Liga Champions.
Hasil-hasil tersebut menambah catatan kurang mengesankan tim asuhan Zinedine Zidane pada musim ini. Meskipun begitu, situasi tersebut tak lantas membuat Vitolo berkesimpulan kalau Madrid sedang krisis.
Real Madrid akan menunjukkan kalau mereka tidak dalam krisis dan akan melakukan segalanya untuk mengalahkan kami, kata Vitolo kepada AS.
Anda tidak boleh meremehkan tim dalam situasi mereka ketika mereka memiliki begitu banyak kemampuan, mereka bisa mengalahkan Anda dengan begitu banyak kualitas.
Las Palmas memang akan menjalani misi sulit saat berkunjung ke Santiago Bernabeu pada akhir pekan ini. Meskipun begitu, ia tetap optimis timnya bisa meraih hasil positif di sana.
Kami yakin kami bisa mendapatkan hasil tapi kami harus bermain sebaik mungkin dan berharap Madrid tidak berada di level teratas, tapi kami perlu fokus melakukan kesalahan sesedikit mungkin meski kami tidak memerlukan motivasi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Tak Yakin City Bisa Samai Rekor Invincibles Arsenal
Liga Inggris 3 November 2017, 21:12 -
Portugal Tidak Panggil Cristiano Ronaldo
Piala Dunia 3 November 2017, 21:06 -
Inter Pede Bisa Pertahankan Icardi
Liga Italia 3 November 2017, 18:35 -
Harry Kane Minta Dele Alli Tetap Tenang
Liga Champions 3 November 2017, 14:44 -
Madrid Krisis, Ronaldo Curhat ke Pepe
Liga Inggris 3 November 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39