Villa Lagi-lagi Bujuk Xavi Tinggalkan Barca
Editor Bolanet | 27 Maret 2015 11:20
Pemain Spanyol, Xavi, sebelumnya sudah beberapa kali dihubungkan dengan rencana kepindahan ke Amerika Serikat dan Qatar musim ini, meski kabar yang beredar belakangan menyebut bahwa sang pemain sudah mengikat kontrak dengan Al-Sadd.
Ya, kami sudah berbicara, namun untuk saat ini Xavi ada di Barcelona, dan memiliki, saya kira, satu tahun tersisa di kontraknya saat ini. Saya tidak memaksa dirinya tentang rencana masa depannya dan bahkan jika ia memberi tahu saya, ia tidak akan mengungkapnya secara blak-blakan, tutur Villa pada AS.
Xavi bakal cocok bermain di liga manapun di dunia. Saya akan senang jika ia bisa datang ke sini, mengingat ia merupakan pemain yang hebat dan teman dekat saya, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez: Gaya Barca Adalah Dunia Baru Bagi Saya
Liga Spanyol 26 Maret 2015, 21:36 -
Messi Bebas Cedera, Barcelona Lega
Liga Spanyol 26 Maret 2015, 16:36 -
Bikin Ulah di Barca B, Halilovic Akhirnya Minta Maaf
Liga Spanyol 26 Maret 2015, 12:51 -
Hodgson Ingin Curi Messi untuk Inggris
Liga Spanyol 26 Maret 2015, 12:46 -
Pele: Mustahil Neymar Gantikan Saya
Piala Dunia 26 Maret 2015, 12:29
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39