Vilanova: Pekan Ini Bukan Penentu Gelar
Editor Bolanet | 2 Oktober 2012 04:00
, , dan Real Madrid adalah lawan Barcelona pada kurun waktu delapan hari. Tidak ada dari ketiganya yang bisa disebut sebagai lawan yang mudah untuk Barca. Meski begitu, Blaugrana telah sukses melewati ujian pertamanya melawan Sevilla melalui kemenangan dramatis 3-2.
Rabu dini hari, anak asuh Vilanova sudah harus menghadapi tuan rumah Benfica sebelum kembali pulang dan menjamu Real Madrid. Meskipun hal tersebut terlihat sangat krusial dalam perjalanan Barcelona, pelatih 44 tahun ini sama sekali tidak berpikiran bahwa akhir kompetisi bisa ditentukan oleh ketiga laga tersebut.
Saya tidak menganggap bahwa ini merupakan pekan kunci. Kami baru saja mulai. Gelar tidak akan didapat maupun hilang hanya karena hasil dari pertandingan ini, hal itu masih akan ditentukan nanti, terang Vilanova. (foes/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Benci Kehidupan Sosialnya
Bolatainment 1 Oktober 2012, 23:45 -
Anggota Dukung Perez Lindungi Madrid Dari Invasi Asing
Liga Spanyol 1 Oktober 2012, 23:15 -
'New Messi' Bantah Pendekatan United dan Madrid
Liga Champions 1 Oktober 2012, 22:35 -
Sergio Ramos: Saya Tak Akan Pernah Bungkam
Liga Spanyol 1 Oktober 2012, 22:00 -
Liga Spanyol 1 Oktober 2012, 22:00
LATEST UPDATE
-
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05 -
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10