Vidal Ingin Bantai Madrid Lagi
Editor Bolanet | 1 April 2016 07:24
bahkan seandainya diberikan pilihan antara menjadi juara saat ini atau membantai Madrid lagi, Vidal lebih memilih membantai Madrid. Hasil apa pun memang belum bisa memastikan gelar juara Barca pada jornada kali ini.
Namun jika menang, Barca akan unggul 13 poin atas Real Madrid. Mereka juga menjaga jarak minimal sembilan poin dari peringkat dua Atletico Madrid.
Jika diminta memilih antara membantai Madrid lagi atau menjadi juara, saya tak keberatan dengan pilihan apa pun. Kami punya kesempatan untuk unggul 13 poin dari Madrid dan keunggulan head to head. Itu akan menunjukkan bahwa kami memang ingin juara. Jika memilih, saya ingin mengulang kemenangan 4-0 lagi, tegas Vidal kepada AS.
Madrid sendiri masih belum menyerah dalam upaya mereka untuk setidaknya mengamankan peringkat dua. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Mungkin Real Madrid Mampu Bendung Barcelona
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 22:12 -
Jika Tak Jadi ke MU, Mourinho Bakal Balik ke Real Madrid
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 20:28 -
Kagumi Zidane, Ozil Pantang Pindah ke Madrid
Liga Inggris 31 Maret 2016, 20:21 -
El Clasico Semakin Dekat, Neymar-Rafinha Pamer Skill di Sesi Latihan
Open Play 31 Maret 2016, 18:55 -
Baptista: Ronaldo Saja Tak Cukup Menangkan El Clasico
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 18:01
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39