Vidal: Alves Bek Terbaik Dunia
Editor Bolanet | 9 Juni 2015 08:56
- Aleix Vidal memberikan komentar mengenai kemungkinan persaingan antara dirinya dan Dani Alves, begitu resmi diperkenalkan sebagai penggawa anyar belum lama ini.
Pemain Spanyol mengaku kagum dengan kinerja yang ditunjukkan oleh Alves di musim kompetisi 14/15 dan ia berharap bintang Brasil tersebut terus bertahan di klub hingga musim kompetisi yang akan datang.
Saya kira ia merupakan salah satu bek terbaik di dunia saat ini. Jika ia pergi dari klub, hal tersebut tidak akan memberi tekanan yang lebih besar pada saya, hal tersebut akan menjadi tantangan tersendiri, jelas Vidal pada Marca.
Saya tahu apa yang bisa saya lakukan, namun jika ia bertahan, kompetisi yang ada akan bagus untuk saya dan dirinya, pungkasnya. [initial]
(mar/rer)
Pemain Spanyol mengaku kagum dengan kinerja yang ditunjukkan oleh Alves di musim kompetisi 14/15 dan ia berharap bintang Brasil tersebut terus bertahan di klub hingga musim kompetisi yang akan datang.
Saya kira ia merupakan salah satu bek terbaik di dunia saat ini. Jika ia pergi dari klub, hal tersebut tidak akan memberi tekanan yang lebih besar pada saya, hal tersebut akan menjadi tantangan tersendiri, jelas Vidal pada Marca.
Saya tahu apa yang bisa saya lakukan, namun jika ia bertahan, kompetisi yang ada akan bagus untuk saya dan dirinya, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Bawa Barcelona Treble, Iniesta Dicoret Timnas Spanyol
Piala Eropa 8 Juni 2015, 23:30 -
'Messi Selamatkan Barcelona Lawan Juventus'
Liga Champions 8 Juni 2015, 21:44 -
Koeman, Pengganti Enrique di Barcelona?
Liga Spanyol 8 Juni 2015, 20:10 -
Video: Xavi Dorong Muka Neymar
Open Play 8 Juni 2015, 19:39 -
Bartomeu Tegaskan Luis Enrique Tak Akan Pergi
Liga Spanyol 8 Juni 2015, 19:37
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39