Vialli: Sosok Ancelotti Sesuai Kebutuhan Real Madrid
Editor Bolanet | 8 Juli 2013 13:00
Ancelotti akhirnya resmi ditunjuk sebagai pengganti Jose Mourinho musim depan, usai sebelumnya sukses mengantarkan Paris Saint-Germain () merengkuh trofi Ligue 1 Prancis. Kedatangannya mendapat sambutan positif dari berbagai pihak.
Kali ini dukungan datang dari mantan rekan setim Ancelotti. Menurut Vialli, karakter pelatih 54 tahun itu merupakan kebutuhan Los Blancos saat ini, terutama dengan sejumlah kriteria yang dimiliki Ancelotti yang diyakininya bakal membawa kesuksesan ke Santiago Bernabeu.
Ancelotti jelas merupakan seorang pelatih hebat, punya banyak pengalaman, tahu bagaimana mengatur sebuah kelompok, individu dan memotivasi pemain, tutur Vialli.
Ia adalah pelatih terbaik yang bisa didapatkan Madrid, untuk alasan yang telah saya sebutkan tadi. Tim ini perlu bermain bagus dan menang, serta ia adalah seorang teknisi yang dipersiapkan untuk melakukan keduanya. [initial]
(as/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham Berpeluang Dapatkan Jese
Liga Inggris 7 Juli 2013, 23:29 -
Napoli-Madrid Sepakati Harga Callejon
Liga Italia 7 Juli 2013, 22:45 -
Liga Inggris 7 Juli 2013, 22:15
-
Pemuda 15 Tahun Chelsea Jadi Rebutan Barca-Madrid
Liga Inggris 7 Juli 2013, 19:00 -
Rafa Benitez Tertarik Gantikan Posisi Del Bosque
Piala Dunia 7 Juli 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23