Vermaelen Ingin Beradaptasi Secepat Kilat di Barca
Editor Bolanet | 10 Agustus 2014 10:37
Vermaelen memang baru saja dilepas oleh Arsenal ke Barca. Kabarnya, ia dilego dengan bandrol mencapai 19 juta Euro. Ia akan menjadi penghuni Camp Nou selama lima tahun ke depan.
Setelah pindah ke Barca, Vermaelen menyadari bahwa kelas antara Blaugrana dan klub lamanya, Arsenal, benar-benar berbeda. Klub barunya ini dihuni oleh pemain kelas dunia macam Lionel Messi, Neymar, Luis Suarez, Xavi dll. Ia juga menyadari ia akan menghadapi kultur yang berbeda. Oleh karena itulah, ia bertekad untuk bisa beradaptasi dengan linkungan barunya secepatnya.
Ini (pindah ke Barca) adalah hal yang bagus bagi saya, karena saya akan menjadi pemain yang lebih baik lagi jika saya berlatih tiap hari bersama para pemain ini. Saya bermain di Arsenal dan saya tahu di sini situasinya berbeda, ujarnya pada Barca TV.
Kami harus bisa terus memenangkan tiap laga dan saya paham bahwa akan selalu ada tekanan untuk terus bermain apik, dan itulah yang akan saya lakukan. Ini adalah negara yang berbeda, bahasa yang berbeda dan budaya yang berbeda. Ini tak akan mudah. Saya harus beradaptasi secepat mungkin dan kemudian kita lihat saja hasilnya, pungkas bek 28 tahun ini. [initial]
Baca Juga:
- Barca Resmikan Transfer Vermaelen
- Vermaelen: Gabung Barca Adalah Sebuah Kehormatan Bagi Saya
- Seksinya Polly Parsons, Tambatan Hati Vermaelen
- Vermaelen Tuntaskan Uji Medis di Barca
- Gaet Vermaelen, Barca Juga Bakal Dapat WAGs Seksi Ini
- Barca Sudah Beri Wenger 164 Juta Euro
- Vermaelen Pergi, Arteta Kapten Baru Gunners
- Barca Setuju Beli Vermaelen 15 Juta Pounds
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Friendly: HJK 0-6 Barcelona
Open Play 9 Agustus 2014, 23:27 -
Liga Spanyol 9 Agustus 2014, 23:26
-
Sebarkan Bau Busuk, Pique Jadi Target Kemarahan Satu Pesawat
Liga Spanyol 9 Agustus 2014, 23:21 -
Terpilih Jadi Kapten, Messi Bersyukur
Liga Spanyol 9 Agustus 2014, 22:12 -
Barca Siap Kirim Afellay ke Turki Atau Yunani
Liga Spanyol 9 Agustus 2014, 22:07
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39