Vazquez: Menang di Barca, Peluang Juara La Liga Madrid Terbuka
Editor Bolanet | 1 April 2016 08:53
Madrid sendiri sudah tertinggal 10 angka dari sang juara bertahan di klasemen sementara, dan tengah duduk di peringkat tiga.
Namun demikian, hal tersebut rupanya tidak menyurutkan optimisme Lucas Vazquez, meski di pertemuan pertama menghadapi tim Catalan di Bernabeu, tim ibu kota menelan kekalahan 0-4.
La Liga memang rumit, namun kami akan coba bermain bagus di akhir pekan nanti dan jika kami mampu meraih hasil yang bagus, maka peluang akan terbuka. Masih ada delapan laga dan anda tidak pernah tahu apa yang akan terjadi di sepakbola. Kami harus bersiap untuk apapun, tutur Vazquez pada Marca.
Madrid sendiri sukses meraih kemenangan 4-0 atas Sevilla di laga terakhir mereka sebelum jeda Internasional. [initial]
Baca Juga:
- Arbeloa Puji Warisan Jose Mourinho di Real Madrid
- Arbeloa: Musim Madrid Buruk, Salah Pemain dan Benitez
- Arbeloa: Zidane Pelatih Sempurna untuk Madrid
- Arbeloa: Madrid Akan Menang di Barcelona
- Waspadai Teror, Keamanan Camp Nou Diperketat Jelang El Clasico
- Mourinho Tolak Tawaran Valencia
- Koeman: Messi Akan Jadi Pemain Terbaik Dunia Sepanjang Masa
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Mungkin Real Madrid Mampu Bendung Barcelona
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 22:12 -
Jika Tak Jadi ke MU, Mourinho Bakal Balik ke Real Madrid
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 20:28 -
Kagumi Zidane, Ozil Pantang Pindah ke Madrid
Liga Inggris 31 Maret 2016, 20:21 -
El Clasico Semakin Dekat, Neymar-Rafinha Pamer Skill di Sesi Latihan
Open Play 31 Maret 2016, 18:55 -
Baptista: Ronaldo Saja Tak Cukup Menangkan El Clasico
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 18:01
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39