Valverde Tak Ingin Buang Rakitic dan Gomes dari Barca
Haris Suhud | 18 Juli 2017 04:56
Bola.net - - Ernesto Valverde menyatakan bahwa Ivan Rakitic dan Andre Gomes masih masuk dalam rencana masa depannya di
Sebelumnya laporan di Spanyol mengatakan bahwa Barca akan melepas salah satu gelandangnya di bursa transfer tahun ini. Dari hasil penjualan ini nantinya dipercaya akan digunakan untuk mendatangkan Marco Verratti dari PSG.
Rakitic disebut sebagai salah satu pemain yang masuk dalam daftar jual Barca. Barca diklaim akan memberikan Rakitic dan uang senilai 65 juta euro pada PSG untuk mendapatkan Verratti.
Mengenai rencana tersebut, Valverde membantah. Ia mengatakan Rakitic adalah pemain dalam timnya, demikian juga Gomes.
Mereka adalah pemain saya dan saya anggap mereka masuk dalam rencana saya, jawab Valverde ketika ditanya soal masa depan Rakitic dan Gomes, seperti dikutip dari Soccerway.
Ketika bicara soal rencana mendatangkan pemain baru pada bursa transfer musim panas ini, Valverde mengatakan sudah memiliki pemain terbaik dalam timnya.
Kami telah diskusi tapi tidak meminta untuk 'pemain ini'. Bagi saya, pemain terbaik adalah yang ada dalam tim saya, ucap mantan pelatih Athletic Bilbao tersebut.
Jika terjadi, itu akan menjadi hal yang menyenangkan. Klub bekerja keras untuk skuat dalam mendapatkan pemain terbaik. Tapi rencana saya adalah selalu bekerja dengan pemain yang sudah ada dalam skuat saya, paparnya.
Baca Juga:
- Barcelona Tak Khawatir Kehilangan Neymar ke PSG
- Valverde Tak Khawatir Iniesta Akan Hengkang dari Barca
- Valverde Lega Tak Pikirkan untuk Hentikan Messi Lagi
- Barca Ingin Datangkan Gelandang Bintang Multi-Posisi
- Barca: Tak Ada Klub Mampu Tebus Neymar 222 Juta Euro
- Semedo Dinilai Lebih Cocok Dilatih Valverde
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Tolak Tawaran 95 Juta Euro Barca untuk Dybala
Liga Italia 17 Juli 2017, 23:39 -
Semedo Diklaim Mirip Alves Ketimbang Bellerin
Liga Spanyol 17 Juli 2017, 23:33 -
Jika ingin saingi Messi, Neymar disarankan cabut dari Barca
Liga Spanyol 17 Juli 2017, 21:59 -
Puyol: Copa del Rey Juga Trofi Penting
Liga Spanyol 17 Juli 2017, 14:29 -
Barcelona vs Juventus di Amerika 14 Tahun Silam
Open Play 17 Juli 2017, 13:10
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39