Valverde Puji Perkembangan Performa Dembele
Dimas Ardi Prasetya | 8 April 2018 09:37
Bola.net - - Pelatih Barcelona Eernesto Valverde memuji perkembangan permainan Ousmane Dembele, tak hanya dalam urusan menyerang namun juga bertahan.
Pujian itu dilontarkannya setelah Barca bertanding melawan di Camp Nou, Minggu dini hari WIB. Kala itu Dembele berhasil membantu timnya menang 3-1.
Pemain berusia 20 tahun itu tampil sebagai starter di pertandingan tersebut. Ia sempat menyumbangkan satu assist untuk gol ketiga Lionel Messi pada menit 87.
Menurut Valverde, Dembele sudah tampil kian apik sejak dibeli dari Borussia Dortmund pada musim panas 2017 kemarin. Menurutnya selain performanya dalam menyerang membaik, pemain asal Prancis itu juga kian giat membantu timnya di saat bertahan.
Saya suka cara dirinya menyerang di pertandingan itu, bukanya. Saya juga menikmati fakta bahwa ia ikut menekan bola dengan giat setelah kehilangan bola itu, sambungnya.
Ia telah terlibat dalam aspek itu, yang mana saya rasa ia memiliki lebih banyak ruang untuk perbaikan, tutur Valverde seperti dilansir Soccerway.
Kami tahu ia memiliki bakat, tetapi ia juga harus mengasah hal-hal lainnya, tegasnya.
Sejauh ini Dembele baru bermain sebanyak 16 kali bagi Barca di semua ajang kompetisi. Ia baru menyumbangkan sebiji gol dan tujuh assist.(sw/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Tolak Berikan Guard of Honour Pada Barcelona
Liga Spanyol 7 April 2018, 23:30 -
Tak Tahan Lagi, Gomes Minta Dijual Barcelona
Liga Spanyol 7 April 2018, 20:50 -
Ternyata, Messi Yang Buat Iniesta Kepikiran Hengkang
Liga Spanyol 7 April 2018, 19:50 -
Hadapi Leganes, Barcelona Kemungkinan Tanpa Messi
Liga Spanyol 7 April 2018, 19:30 -
Bagi Pele, Gaya Bermain Neymar Lebih Mirip Messi Ketimbang Ronaldo
Liga Eropa Lain 7 April 2018, 17:14
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39