Valverde Puas Bisa Kalahkan Eibar
Aga Deta | 18 Februari 2018 02:45
Bola.net - - Pelatih Barcelona Ernesto Valverde cukup puas dengan peforma pemainnya saat mengalahkan Eibar dalam lanjutan La Liga, Sabtu malam. Blaugrana menang 2-0 atas Eibar di Ipurua.
Dua gol kemenangan Barcelona dipersembahkan oleh Luis Suarez dan Jordi Alba. Menurut Valverde, dirinya cukup puas karena anak asuhnya bisa mengalahkan Eibar yang mampu memberikan perlawanan sengit.
Kami harus menang, kata Valverde seperti dikutip Marca.
Eibar mendorong kami sangat keras dan berada pada level yang sangat tinggi, dan saya melambangkan penderitaan kami dengan itu.
Mereka memiliki catatan yang luar biasa sehingga kemenangan tersebut memiliki dua keunggulan.
Tambahan tiga poin tersebut membuat Barcelona tak terganggu di puncak klasemen La Liga dengan 62 poin. Sementara itu, Eibar menduduki posisi ketujuh dengan koleksi 35 poin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditunggu 3 Big Match, Conte Tuntut Chelsea Konsisten
Liga Inggris 17 Februari 2018, 23:10 -
Kluivert ke MU? Begini Penerawangan Balague
Liga Inggris 17 Februari 2018, 21:50 -
Willian: Barcelona? Chelsea Tidak Takut Siapapun
Liga Champions 17 Februari 2018, 21:10 -
Saingi Barca, Atletico Juga Buru Florenzi
Liga Spanyol 17 Februari 2018, 20:10 -
Gaji Selangit Menanti Iniesta di Tiongkok
Liga Spanyol 17 Februari 2018, 19:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39