Valverde: La Liga Adalah Kompetisi Paling Sulit
Heri | 30 April 2018 07:04
Bola.net - - Manajer , Ernesto Valverde menyebut La Liga adalah kompetisi yang paling sulit. Valverde beralasan bahwa La Liga adalah kompetisi yang menuntut konsistensi sepanjang musim untuk bisa menjadi juara.
Barcelona memang baru saja memastikan diri menjadi juara La Liga. Kemenangan 4-2 atas Deportivo La Coruna di Riazor membuat perolehan poin Barca tak akan bisa dikejar lagi oleh Atletico Madrid yang berada di peringkat dua.
Bagi saya, La Liga adalah kompetisi yang paling sulit. Di Copa del Rey dan kompetisi knockout lainnya, anda bisa tersingkir hanya karena menjalani hari yang buruk. Di la Liga, anda wajib menunjukkan konsistensi, cetus Valverde seperti dilansir Marca.
Valverde menambahkan bahwa Barcelona harus menderita untuk bisa mendapatkan gelar juara La Liga musim ini. Mereka mengalaminya sepanjang musim ini. Tapi ia puas karena menjuarai La Liga merupakan salah satu target utama Barca pada awal musim.
Pada akhirnya, La Liga memang sangat panjang. Kami harus melewati musim gugur, musim dingin yang kejam... kami sudah melewati semuanya. Kami memang sangat menginginkannya sejak awal dan kami mampu membuat jarak dengan para pesaing dan kami menjadi yang terbaik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta ke Man City? Begini Jawaban Pep Guardiola
Liga Inggris 29 April 2018, 15:03 -
Gilberto Silva: Iniesta Master Lapangan Tengah
Liga Spanyol 29 April 2018, 04:30 -
Valverde: Iniesta Tak Tergantikan di Barcelona
Liga Spanyol 29 April 2018, 01:00 -
Coutinho Minta Barca Datangkan Pemain Liverpool Ini
Liga Spanyol 28 April 2018, 22:30 -
Ternyata, Ini Alasan Iniesta Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 28 April 2018, 10:44
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39