Valverde Belum Mau Pikirkan Atletico
Ari Prayoga | 24 Februari 2018 07:17
Bola.net - - Entrenador Barcelona, Ernesto Valverde menyatakan ia masih belum mau memikirkan laga akbar kontra sang pesaing utama di papan klasemen, Atletico Madrid pada akhir pekan depan.
Hingga jornada ke-24, Barca yang belum terkalahkan masih kokoh di puncak klasemen La Liga dengan koleksi 62 poin, unggul tujuh angka dari Atletico.
Partai melawan Girona, Minggu (25/2) dini hari nanti merupakan laga pertama dalam rentang delapan hari bagi Barca. Selanjutnya, Blaugrana dihadapkan pada pertandingan versus Las Palmas di tengah pekan sebelum menjamu Los Colchoneros.
Kami bermain tiga kali dalam satu pekan tapi kami belum fokus pada Atletico karena kami ingin menyongsong laga tersebut dengan selisih mininum yang kami miliki sekarang, ujar Valverde seperti dikutip Soccerway.
Hal itu berarti kami harus memenangi dua laga sebelumnya. Jadi kami masih fokus untuk besok (versus Girona), tegasnya.
Barca sedikit mengalami penurunan performa sepanjang Februari ini. Dari lima laga terakhir di semua kompetisi, Lionel Messi cs mendapat tiga kali hasil imbang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Teken Kontrak Baru, Sergi Langsung Berikrar Ikuti Langkah Messi
Liga Spanyol 23 Februari 2018, 20:20 -
Data dan Fakta La Liga: Barcelona vs Girona
Liga Spanyol 23 Februari 2018, 16:29 -
Prediksi Barcelona vs Girona 25 Februari 2018
Liga Spanyol 23 Februari 2018, 16:28 -
Masih Cedera, Pique Berlatih Sendiri di Barca
Liga Spanyol 23 Februari 2018, 15:40 -
Barcelona Batal Hadirkan Nabil Fekir dari Lyon
Liga Spanyol 23 Februari 2018, 15:30
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39