Vallejo: Ronaldo Menjadi Panutan di Real Madrid
Rero Rivaldi | 27 November 2017 15:00
Bola.net - - Bek Real Madrid, Jesus Vallejo, memuji performa Cristiano Ronaldo usai pemain Portugal menentukan kemenangan tim atas Malaga 3-2 di Bernabeu pekan lalu.
Pemain Portugal itu mencetak gol penalti yang menentukan sukses tim ibu kota meraup tiga angka atas Los Boquerones, yang sekaligus membuat klub memangkas jarak dengan Barcelona di klasemen menjadi delapan poin.
Ronaldo bahkan harusnya bisa membuat lebih banyak gol andai saja upayanya tak dihadang oleh refleks kilat penjaga gawang lawan, maupun menerpa mistar gawang.
Vallejo lantas mengatakan di laman resmi klub: Cristiano adalah seorang panutan.
Dia terus berlatih keras setiap hari dan dia tidak hanya bisa mencetak gol, dia sanggup memberi banyak assist dan kami harus menghargai itu.
Vallejo menambahkan: Meski skornya kala itu 2-2, suporter terus memberikan suntikan moral dan kami akhirnya bisa mencetak gol ketiga.
Saya bahagia di tim ini dan saya sudah beradaptasi. Real Madrid adalah klub terbaik dunia dan semoga saya bisa bertahan di sini selama beberapa tahun mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard Anggap Wajar Rumor Ketertarikan Madrid Atau Barca Pada Hazard
Liga Inggris 26 November 2017, 22:24 -
Messi: Madrid Krisis? Itu Cuma Sementara
Liga Spanyol 26 November 2017, 18:47 -
Messi: City dan PSG Tim Paling Kuat, Tapi Jangan Coret Madrid Dulu
Liga Champions 26 November 2017, 18:21 -
Madrid Putuskan Untuk Beli Martial Seharga 80 Juta Pounds
Liga Spanyol 26 November 2017, 17:01 -
Inter Yakin Icardi Setia dan Tak Tergoda Real Madrid
Liga Italia 26 November 2017, 12:07
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40