Valencia Tanpa Diego Alves Sebulan
Editor Bolanet | 1 Oktober 2013 12:45
Cedera itu didapat sang kiper 28 tahun Brasil dalam partai La Liga kontra Rayo Vallecano, yang dimenangi Valencia 1-0 akhir pekan kemarin. Dilansir Football Espana, proses penyembuhannya bakal memakan waktu sampai empat pekan.
Alves pun terpaksa melewatkan laga melawan Athletic Bilbao, Real Sociedad, Villarreal, Almeria, serta dua fixture Liga Europa melawan Kuban Krasnodar dan St Gallen.
Selama Alves menepi, gawang Los Che bakal dikawal oleh Vicente Guaita, yang sebenarnya baru saja kembali dari cedera. (foes/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Messi Hampir Tak Tergantikan Bagi Barca'
Liga Spanyol 30 September 2013, 16:49 -
Bola Resmi EPL, La Liga, Serie A Edisi Musim Dingin 2013-14
Open Play 30 September 2013, 16:29 -
Kompetisi Junior, Barcelona Kalahkan Real Madrid 7-0
Liga Spanyol 30 September 2013, 14:26 -
Pepe-Benzema Sempat Bersitegang di Laga El Derbi Madrileno
Open Play 30 September 2013, 12:45 -
Simeone Tak Pedulikan Keunggulan Lima Poin Atas Real Madrid
Liga Spanyol 30 September 2013, 10:40
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39