Valencia, Sasaran Empuk Cristiano Ronaldo
Editor Bolanet | 8 Mei 2015 06:28
Menurut realmadrid.com rentetan keganasan Ronaldo di depan gawang Los Che dimulai dua musim lalu. Kala itu Madrid bertandang ke Mestalla dan membungkus kemenangan lima gol tanpa balas, CR7 mencetak dua gol.
Begitu pula dalam partai tandang Desember 2013, pertandingan berjalan ketat dan kembali menghasilkan total lima gol, hanya saja kali ini Los Merengues menang tipis, 3-2. Ronaldo muncul untuk menyelesaikan umpan Di Maria menit 40.
Dua laga di musim lalu, Madrid memang gagal mengalahkan Valencia. Imbang (2-2) di putaran pertama dan kalah (2-1) di putaran kedua. Tetapi kebiasaan Ronaldo dalam mengoyak jala tim berlogo kelelawar itu tidak surut, ia menyumbangkan satu gol di masing-masing pertandingan.
Dan tentunya di putaran pertama musim 2014-15 pada bulan Januari silam. Madrid dipaksa pulang dengan kekalahan 2-1, tapi siapa yang mencetak gol pembuka? Cristiano Ronaldo lah orangnya.
Dengan tuntutan harus menang demi terus menempel ketat , Los Blancos sangat membutuhkan gol-gol Ronaldo.
Bila tidak ada perubahan, pertandingan ini akan ditayangkan live oleh RCTI pada pukul 01.00 WIB. [initial]
Update berita La Liga mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale Tetap Bertahan di Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 7 Mei 2015, 18:56 -
Koeman: CR7 Tak Mungkin Cetak 50 Gol di Premier League
Liga Inggris 7 Mei 2015, 17:45 -
Bermesraan dengan Pria Lain, Irina Resmi Lupakan Ronaldo
Bolatainment 7 Mei 2015, 16:36 -
'Bale Harus Kembali Percaya Diri dan Buktikan Kualitasnya'
Liga Champions 7 Mei 2015, 16:02 -
Neville: Ronaldo & Messi Layak Main di Final Champions
Liga Champions 7 Mei 2015, 15:49
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39