Valencia Saingi Chelsea dan Juventus Kejar Witsel
Editor Bolanet | 23 Juni 2015 21:03
Dilansir media Rusia Izvestia, Valencia juga tertarik memakai jasa Witsel musim depan. Untuk itu, owner Valencia Peter Lim siap mendanai operasi transfer untuk pemain yang dibeli Zenit seharga €40 juta pada September 2012 tersebut.
Witsel disinyalir kuat bakal meninggalkan Zenit musim panas ini karena klub Rusia itu karena tak sanggup lagi membayar gajinya. Witsel sejatinya masih terikat kontrak hingga 2017, tapi Zenit siap melepasnya secepat mungkin.
Langkah itu diambil Zenit demi mematuhi kebijakan Financial Fair Play. Pasalnya, Witsel merupakan salah satu pemain dengan gaji terbesar di sana.
Zenit diyakini siap mendengarkan tawaran €20 juta untuk Witsel dari para peminatnya. Angka itu separuh dari biaya yang mereka keluarkan untuk membelinya tiga tahun silam. [initial]
Klik Juga:
- Jual Vietto, Villarreal Dapatkan Baptistao
- Surat Terbuka Mandzukic Untuk Atletico Madrid
- Ramon Calderon: MU Akan Sangat Beruntung Punya Sergio Ramos
- Gol Indah Pemain Belia Real Madrid Ini Saingi Ronaldo
- Jelang Pemilihan Presiden, Bartomeu Punya Kejutan untuk Barca
- 10 Gol Terbaik Barcelona di La Liga 2014/15
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Mandzukic, Juventus Kejar Oscar dan Jovetic
Liga Italia 22 Juni 2015, 21:57 -
'Ivanovic Adalah Pengganti Sempurna John Terry'
Liga Inggris 22 Juni 2015, 21:16 -
Terry Sebut Sterling Layak Dihargai 50 Juta Pounds
Liga Inggris 22 Juni 2015, 19:35 -
John Terry Dukung Sterling Tinggalkan Liverpool
Liga Inggris 22 Juni 2015, 18:43 -
Terry: Pemain Chelsea Tak Ingin Petr Cech Pergi
Liga Inggris 22 Juni 2015, 18:31
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39