Valderrama Sarankan Cuadrado Terima Tawaran Barca
Editor Bolanet | 14 Agustus 2014 15:44
Valderrama menganggap sudah waktunya Cuadrado untuk meninggalkan dan bermain di klub yang lebih besar, usai tampil apik bersama tim nasional di Piala Dunia 2014.
Selain itu, sang legenda juga bercita-cita melihat Cuadrado berhadapan dengan James Rodriguez, dalam duel El Clasico antara Barcelona dan Real Madrid.
Cuadrado adalah talenta yang unik, salah satu talenta muda terbaik di dunia. Ia merupakan pemain yang hebat, baru saja menunjukkan penampilan yang bagus di Piala Dunia dan menjalani musim indah bersama Fiorentina, tutur Valderrama pada Tutto Mercato Web.
Ia siap untuk menjadi bagian dari tim besar, saya berharap untuk segera melihatnya berada di tim terbesar di dunia dalam waktu dekat. Melihatnya ada berhadapan dengan James akan bagus untuk Kolombia. Saya sungguh mengharapkan hal tersebut, pungkasnya.
Selain Barcelona, Cuadrado kabarnya juga tengah diminati oleh raksasa Premier League, Manchester United. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Meme Terbaik Pasca CAS Tolak Banding Luis Suarez
Open Play 14 Agustus 2014, 22:48 -
Piala Dunia 14 Agustus 2014, 20:25
-
Barca Masukkan Suarez di Skuat Joan Gamper
Liga Spanyol 14 Agustus 2014, 16:06 -
Valderrama Sarankan Cuadrado Terima Tawaran Barca
Liga Spanyol 14 Agustus 2014, 15:44 -
Niat Meminjam, Sevilla Sabar Tunggu Nasib Deulofeu di Barca
Liga Spanyol 14 Agustus 2014, 15:22
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39