Usia 28, Messi Tak Kunjung Sukses Bobol Cech
Editor Bolanet | 24 Juni 2015 15:04
Akan tetapi, pemain Argentina tersebut seperti memiliki tabu tersendiri kala ia menghadapi klub-klub asal Inggris. Utamanya ketika berhadapan dengan Petr Cech, stopper asal Rep. Ceska yang belakangan santer dikabarkan segera hengkang ke .
Catatan statistik menunjukkan Messi telah membuat tak kurang dari 412 gol bersama Blaugrana, hingga usianya yang telah memasuki 28 tahun. Namun demikian, tak sekalipun pemuda kelahiran Rosario ini sukses menaklukkan Cech ketika bertemu sang kiper di level klub.
Messi dan Cech kali terakhir saling berhadapan di ajang Liga Champions musim 11/12. Kedua tim bermain imbang 2-2 dan La Pulga punya beberapa peluang emas untuk mematahkan tabu yang selama ini menghantui karirnya. Namun malang, semua aksi Messi tak ada satupun yang sanggup bersarang di balik eks kiper Rennes.
Bahkan kala sempat terjadi momen di mana ia berada di situasi satu lawan satu dengan Cech, usai menerima umpan Cesc Fabregas. Namun lagi-lagi Messi belum sanggup membuat kiper berusia 33 tahun memungut bola dari gawangnya sendiri.
Lantas, apakah di usianya yang baru memasuki 28 tahun Messi bakal bisa mematahkan rekor negatifnya kala bertemu Cech? Kita nantikan saja Bolaneters. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Asamoah Gyan Akui Obi Mikel Akan Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 23 Juni 2015, 22:01 -
Lampard Jadi Inspirasi Bagi Ruben Loftus-Cheek
Liga Inggris 23 Juni 2015, 21:46 -
Agen Akui Chelsea Tertarik Datangkan 'New Messi'
Liga Inggris 23 Juni 2015, 21:29 -
Valencia Saingi Chelsea dan Juventus Kejar Witsel
Liga Spanyol 23 Juni 2015, 21:03 -
Mourinho Akui Belajar Kekuatan Mental Dari Olahraga Tenis
Liga Inggris 23 Juni 2015, 20:28
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39