Usai Bekuk Espanyol, Ancelotti Langsung Fokus Derby Madrid
Editor Bolanet | 11 Januari 2015 04:35
Real akan menjadi tuan rumah dalam laga leg kedua Derby Madrid tersebut dengan defisit dua gol, setelah kalah 0-2 di Vicente Calderon. Ancelotti menyatakan bahwa untuk saat ini fokus timnya tertuju untuk mengejar ketertinggalan dari rival sekota.
Kami punya cukup waktu untuk menyiapkan diri. Kami akan menurunkan tim terbaik, karena kami ingin membalikkan keadaan dan lolos ke perempat final, tegas Ancelotti seperti dilansir Canal+.
Saya pikir seluruh pemain sudah menantikan laga ini. Cukup sulit memang, kami akan mengerahkan kemampuan terbaik dan juga mendapatkan dukungan penuh dari publik Santiago Bernabeu.[initial]
Baca Juga
- Bale Dicibir Karena Tak Umpani Ronaldo, Ancelotti Angkat Bicara
- Sheva: Madrid Fantastis di Tangan Ancelotti
- Khedira Isyaratkan Ingin Kembali ke Stuttgart
- Perez: Tak Hanya Menang, Real Madrid Juga Sebarkan Pesan Moral
- Arbeloa Yakin Madrid Masih Akan Berjaya di 2015
- Madrid Ternyata Lamar Zidane Dengan Sebuah Serbet
- Jese: Tak Ada Saling Cemburu di Ruang Ganti Madrid
- Ronaldo: Di Era Saya, Prestasi Cristiano Tak Masuk Akal
- Ancelotti Sesalkan Kartu Merah Coentrao
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dibanding Gabung Madrid, De Sciglio Lebih Ingin Juara Bareng Milan
Liga Italia 10 Januari 2015, 19:09 -
Real Madrid Siapkan 30 Juta Pounds Untuk De Gea?
Liga Spanyol 10 Januari 2015, 15:33 -
United Siap Naikkan Gaji De Gea Hingga 2,6 Milyar
Liga Inggris 10 Januari 2015, 14:24 -
Digemborkan Ingin Bungkam Mourinho, Casillas Justru Takut Bertemu Chelsea
Liga Spanyol 10 Januari 2015, 13:26 -
Performa Bale Menurun, Ancelotti Pasang Badan
Liga Spanyol 10 Januari 2015, 11:44
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39