United Terancam Kehilangan De Gea Tanpa Sepeser Uang Pun
Editor Bolanet | 24 Maret 2015 11:02
Pemain berusia 24 tahun itu menunjukkan penampilan yang hebat di sepanjang musim ini, dan tanpa dirinya sepertinya mustahil Setan Merah bakal mencatat rekor pertahanan terbaik ketiga di Premier League musim ini. Sejauh ini klub baru kemasukan 27 gol dalam 30 pertandingan.
Mengingat De Gea kini memiliki nilai sekitar 50 juta poundsterling, tentunya bakal jadi pukulan yang berat andai klub harus kehilangan dirinya secara gratis. Pasalnya, pemain Spanyol itu sepertinya tidak tertarik untuk menyepakati kontrak anyar di Old Trafford. Hal tersebut bisa memancing United menjualnya di musim panas ini.
Hal tersebut menjadi skenario terburuk. Tidak ada indikasi bahwa De Gea akan mengikat kontrak baru dan di satu titik tertentu harus dibuat keputusan untuk menjual dirinya. Ketika pemain memasuki masa 12 atau 18 bulan terakhir di kontraknya, nilainya bakal sangat menurun, tutur seorang sumber internal United.
Ia disebut bernilai 50 juta poundsterling, namun itu tidak realistis mengingat mungkin hanya ada satu klub yang ingin membeli dirinya, pungkasnya. [initial]
(met/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Dikalahkan Barca, Madridista Serang Mobil Bale
Open Play 23 Maret 2015, 20:12 -
Mascherano: Kami Memberikan Madrid Terlalu Banyak Ruang
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 18:06 -
Rakitic Akui Istirahat Babak Pertama 'Selamatkan' Barca
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 17:47 -
Mascherano Bahagia Barca Kalahkan Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 17:45 -
Modric: Gol Kedua Barca Bunuh Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 17:31
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39