Umtiti: Harus Berenang Pun, Saya Akan Gabung Barcelona
Editor Bolanet | 20 Juli 2016 07:46
Bek Prancis itu dibeli tim juara La Liga dari Olympique Lyon di musim panas ini, usai tampil cukup meyakinkan di Ligue 1 musim lalu dan juga di Euro 2016.
Bagi saya, Barcelona adalah klub yang memiliki level lebih tinggi. Tidak ada cara yang lebih baik lagi untuk membuat kemampuan saya kian berkembang. Saya tahu di sana akan sama sekali berbeda, di klub, semua harus dikalikan 10 atau bahkan 100. Saya harus bersiap menghadapi tantangan yang berbeda, namun saya akan terus tenang, tutur Umtiti pada France Football.
Saya tahu bergabung dengan Barcelona memiliki resiko, namun saya tahu ini adalah waktu yang tepat.
Ketika saya tahu saya punya kesempatan bergabung dengan mereka, saya sudah langsung sepakat. Saya tidak akan mengubah pendirian saya. Bahkan jika harus berenang ke sana sekalipun, saya akan tetap bergabung dengan Barcelona.
Umtiti dikontrak Barcelona selama lima musim dengan klausul 60 juta euro. Ia tidak akan berlatih bersama klub anyarnya hingga 8 Agustus mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sevilla Kejutkan Barca untuk Transfer Vietto
Liga Spanyol 19 Juli 2016, 23:48 -
Sumbang 40 Juta Euro, Qatar Airways Sponsori Barcelona Lagi
Liga Spanyol 19 Juli 2016, 18:41 -
Inilah Jadwal Lengkap Kedatangan Pemain Barcelona Pasca Liburan
Liga Spanyol 19 Juli 2016, 18:30 -
Latihan Perdana Barca Hanya Sembilan Pemain
Liga Spanyol 19 Juli 2016, 17:36 -
Barcelona Resmi Perpanjang Kontrak Munir dan Samper
Liga Spanyol 19 Juli 2016, 17:11
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39